Sepakbola
Duo Milan Berebut Pastore
Presiden Palermo Maurizio Zamparini mengatakan sudah ada tiga klub yang menawar Javier Pastore. Sekarang tinggal bagaimana cara Inter Milan dan AC Milan meluluhkan hati Il Rosanero dan juga Pastore.
Senin, 11 Jul 2011 19:40 WIB







































