detikNews
Gabungan Santri di Cirebon Deklarasi Dukung Jokowi 2 Periode
Gelombang dukungan kepada Jokowi untuk maju di Pilpres 2019 terus mengalir. Kali ini disuarakan Forum Santri Cirebon untuk Tanah Air (Fasbir).
Jumat, 03 Agu 2018 17:52 WIB







































