Couf de Neuf 4, Lebih Ngepop
Untuk gelaran keempatnya, Coud de Neuf yang berarti 'sesuatu yang baru' menampilkan band indie yang lebih nge-pop dari gelaran sebelumnya. Sebut saja White Shoes and The Couples Company, Efek Rumah Kaca dan Astrolab.
Selasa, 03 Nov 2009 09:01 WIB







































