detikSumbagsel
Cerita Pedagang Bendera Konvensional Kalah Saing dengan Penjual Online
Para pedagang bendera konvensional di Bandar Lampung mengeluhkan sepinya pembeli. Hal itu karena mereka kalah bersaing dengan pedagang online.
Minggu, 04 Agu 2024 20:00 WIB