detikHealth
Tekanan Darah Tinggi Pengaruhi Kapasitas Otak
Selain mengancam jantung, tekanan darah tinggi juga berbahaya bagi fungsi otak terutama yang terkait kecerdasan dan kemampuan mengingat. Jika dibiarkan, kondisi ini bisa bikin orang lebih cepat pikun.
Rabu, 23 Nov 2011 14:03 WIB







































