detikFinance
Batik Air Resmi Buka Penerbangan Jakarta-Bali
Hari ini (Minggu, 19/5/2013) Batik Air resmi melakukan penambahan pada rute penerbangannya dengan rute Jakarta - Bali dan sebaliknya yang dilakukan sebanyak 2 kali penerbangan dalam sehari.
Minggu, 19 Mei 2013 10:49 WIB







































