Fahrul Azis, mantan sopir sekaligus pelaku pembakaran rumah Hakim PN Medan Khamozaro Waruwu, ditangkap polisi. Diduga, motif pembakaran karena sakit hati.
Polres Banyuasin menurunkan 571 personel untuk pengamanan Natal dan Tahun Baru 2026. Lima pos pengamanan didirikan untuk kelancaran arus lalu lintas dan ibadah.
Puluhan destinasi wisata di Sumut terdampak banjir dan longsor. Kadis Pariwisata Sumut bakal berikan pelatihan kesiapsiagaan bencana pada masyarakat sekitar.
Florence Poirel berpenghasilan sekitar USD 390.000 atau Rp 6,4 miliar per tahun di Zurich sebagai manajer program senior di Google ketika memutuskan berhenti.
Kecanggihan fasilitas ini teruji saat dipilih menjadi lokasi penutupan Musabaqah Hifdzil Qur'an (MHQ) Internasional Disabilitas Netra 2025 pada 6 Desember lalu.