detikTravel
Nyammm! Nikmatnya Telur Asin Khas Brebes
Brebes di Jawa Tengah identik dengan telur asinnya. Tak heran, kota di jalur Pantura (Pantai Utara) ini selalu dikunjungi wisatawan untuk berburu telur asin. Rasa telur asinnya yang khas, cocok untuk dijadikan oleh-oleh.
Senin, 26 Mar 2012 13:29 WIB







































