detikHot
Ian Antono Terperangkap
Bermusik adalah pilihan karir bagi gitaris kenamaan Ian Antono. Setelah mengenal musik, Ian merasa terperangkap dan tak bisa lepas darinya. "Pekerjaan saya sekarang hanya bermusik saja," ungkap Ian.
Kamis, 16 Mar 2006 17:36 WIB







































