detikFood
Bisnis Kuliner Halal di Bogor Dianggap Prospektif
Bogor Halal Fair 2015 berlangsung di Botani Square belum lama ini. Pada pembukaannya, Bima Arya selaku Walikota Bogor menyebut berkembangnya bisnis kuliner di sana. Kuliner halal pun dianggap prospektif karena dibutuhkan masyarakat.
Selasa, 09 Jun 2015 14:43 WIB







































