detikNews
Demo Kedatangan SBY, Puluhan Mahasiswa Diangkut ke Mapoltabes Surakarta
Puluhan mahasiswa dari sejumlah organisasi berencana menghadang kedatangan Presiden Yudhoyono di Solo, Sabtu (7/3/2009). Baru berkumpul untuk merapikan barisan, polisi sudah membubarkan rencana aksi tersebut.
Sabtu, 07 Mar 2009 14:29 WIB







































