Paus Fransiskus mengimbau agar vaksin Corona disediakan merata untuk semua umat manusia. Menurutnya kaum yang paling rentan dan membutuhkan harus didahulukan.
Yahya pernah jadi Jubir Presiden Gus Dur dan Wantimpres Jokowi-Kalla. Dia juga pernah bertemu Paus Fransiskus. Sempat dihujani kritik saat berkunjung ke Israel.
Seorang mantan utusan Vatikan untuk Prancis dihukum percobaan 8 bulan oleh pengadilan Paris usai dinyatakan bersalah atas pelecehan seksual terhadap lima pria.