detikSport
Jacque Tampil di Mugello
Olivier Jacque sudah pulih dari cederanya. Tim Kawasaki telah mengumumkan pembalap Prancis ini akan beraksi kembali di MotoGP Italia akhir pekan ini.
Kamis, 31 Mei 2007 17:25 WIB







































