detikFinance
Penduduk Dunia 7 Miliar, SBY Minta G20 Waspada Krisis Pangan
Jumlah penduduk dunia capai 7 miliar orang, kekhawatiran pasokan pangan pun meningkat. Presiden SBY meminta negara-negara anggota G20 mewaspadai terjadinya krisis pangan.
Sabtu, 05 Nov 2011 18:21 WIB







































