detikNews
Pelihara Kelinci di Queensland, Dipenjarakan 6 Bulan
Pemerintah negara bagian Queensland menolak mengesahkan kelinci sebagai hewan peliharaan secara hukum. Menteri Pertanian John McVeigh mengatakan, dua petisi online dan sebuah kampanye yang meminta agar kelinci secara sah dijadikan peliharaan tak akan didengar.
Sabtu, 18 Okt 2014 10:49 WIB







































