detikFood
Siu Lung Bao yang Semarak
Tak disangka tak dinyana, Cooking With Style di awal tahun 2006 ini diwarnai dengan "kerusuhan" kecil. Puluhan peserta saling berdesak-desakan mengelilingi chef Lee yang tengah memberikan peragaan. Belum lagi tepung terigu diangkut berikut karungnya ke arena cooking class. Bagaimana ini bisa terjadi? Simak saja info yang satu ini.
Senin, 16 Jan 2006 10:37 WIB







































