detikInet
Pastur Tutup Mata Berdoa, Maling Tutup Hati Beraksi
Aksi maling memang sukar diprediksi. Kali ini, sebuah laptop berhasil diembat saat pemiliknya, seorang pastur, tengah khusyuk berdoa.
Minggu, 18 Nov 2007 15:13 WIB







































