Membuat telur dadar atau mata sapai di pagi hari sering bikin repot. Selain waktu sempit juga perlu beberapa peralatan masak. Dengan alat berbentuk tabung ini, memasak telur jadi lebih gampang. Dalam beberapa menit telurpun tersaji.
Restoran yang mendapatkan bintang Michelin adalah sebuah prestasi besar. Sayangnya, di Indonesia belum ada restoran yang berhasil meraihnya. Namun, tak perlu ke luar negeri, karena restoran Lyon kembali mengundang chef berbintang dua Michelin ke Jakarta.
Makanan tradisional menjadi ciri khas budaya suatu bangsa. Bangsa bisa dikenal melalui kelezatan makanannya. Karenanya 30 kuliner Indonesia terpilih diperkenalkan pada masyarkat melalui Patali Day agar lebih dikenal secara lokal dan global.
Bagaimana jika hubungan cinta Anda kandas seketika, padahal Valentine sebentar lagi datang? Tenang, ada beberapa tempat untuk menyepi dan membuang jauh ingatan Anda bersama sang mantan. Berikut 10 tempat di antaranya.
Orea… nostima fagita (lezat… makanan lezat), komentar pengunjung setelah mencicipi masakan Indonesia. Acara ini digagas oleh Chef’s Club of Greece sebagai bagian dari the 6th International Forum of Gastronomy.
Seorang penggemar setia serial TV 'Downton Abbey' rela melakukan penelitian mendalam sejarah hidangan Inggris abad pertengahan. Kini ia berhasil meraih popularitas dari electronic cookbook yang berisi resep-resep dari serial yang memasuki musim ketiga ini.
Para vegetarian sering merasa sulit jika ingin memilih menu makanan di restoran. Karena itulah banyak yang membuat makanan sendiri di rumah. Bahan makanan yang sederhana dan mudah didapat bisa disulap menjadi hidangan lezat berkat buku resep vegetarian.
Bos wanita terkadang menjadikan pekerja wanitanya sebagai kompetisi. Jika Anda mengalami hal tersebut, sebaiknya ambil hati bos Anda dengan tujuh cara ini agar ia lebih bahagia.