detikInet
Gilai Apple, Koleksi 100 Komputer
Siapa bilang cuma selebritis yang punya penggemar berat? Apple juga punya. Salah seorang penggemar beratnya bahkan telah mengoleksi 100 buah komputer Apple.
Sabtu, 14 Apr 2007 11:01 WIB







































