detikNews
Pollycarpus Meninggal Setelah Positif Corona Selama 16 Hari
Pollycarpus Budihari Prijanto meninggal dunia. Orang yang divonis bersalah dalam kasus terbunuhnya aktivis HAM Munir itu meninggal dalam keadaan positif Corona.
Sabtu, 17 Okt 2020 18:40 WIB







































