detikTravel
Apa Sih Masalah Pengembangan Wisata di Indonesia?
Indonesia punya segala syarat untuk menjadi surga wisata dunia. Kekayaan alam melimpah, keanekaragaman budaya ada di tiap wilayah. Namun sayang, tak semudah itu mengembangkan pariwisata di Indonesia. Apa masalahnya?
Rabu, 15 Okt 2014 11:53 WIB







































