detikFinance
Mau Bikin Aplikasi Saingan Go-Jek, Menhub Belajar dari Korea
Menhub Budi Karya Sumadi mengatakan rencana pemerintah membuat aplikasi transportasi online belajar dari Korea Selatan.
Senin, 17 Sep 2018 14:58 WIB







































