Kampung Tangguh Jaya Tambora kini sudah masuk zona hijau COVID-19. Padahal pertengahan Februari 2021 di wilayah ini masih ada 22 kasus positif. Bagaimana bisa?
Buyar sudah harapan Shin Tae-yong melihat permainan Timnas Indonesia dalam uji coba. Gara-gara PSSI, pertandingan melawan Tira Persikabo akhirnya dibatalkan.
Kondisi Jawa Timur mulai membaik setelah setahun Corona masuk ke Indonesia sejak 2 Maret 2020. Hingga Selasa 2 Maret, ada 16 kab/kota di Jatim zona kuning.
"Pemerintah melalui berbagai kebijakan terus mengupayakan agar laju penyebaran virus bisa ditekan, sehingga kesehatan dan perekonomian kita dapat pulih kembali"