Kesehatan motor jenis skuter matik harus diperhatikan. Kamu juga bisa melakukan perawatan motor skutik di rumah. Nggak sulit kok merawat motor matik di rumah.
Pemda Yogyakarta untuk sementara waktu menghentikan operasional skuter listrik atau otoped di kawasan Jalan Malioboro karena dirasa cukup membahayakan.
Skuter listrik Ola sempat jadi hits saat mulai pertama dijual ke pasar India. Kini, saat motornya sudah sampai ke tangan konsumen, ada beberapa yang memprotes.
Gubenur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono X menegaskan otoped dilarang melintasi Malioboro. Ia pun menyindir Pemkot Yogyakarta yang lambat terbitkan aturan.