detikFinance
Masih Ada Nelayan dan Pengolah Hasil Laut di Indramayu Tak Kenal Menteri Susi
Siapa tak kenal Susi Pudjiastuti yang fenomenal sejak diangkat jadi Menteri Kelautan dan Perikanan oleh Presiden Jokowi? Jawabannya, nelayan dan pengolah hasil laut di Indramayu.
Kamis, 18 Des 2014 14:20 WIB







































