Rider Yamaha, Fabio Quartararo, memang masih memuncaki klasemen MotoGP 2022. Tapi, pebalap Ducati, Francesco Bagnaia, kian mendekat dalam perolehan poin.
Francesco Bagnaia sukses merengkuh juara dunia MotoGP 2022. Alumni-alumni VR46 Academy lainnya diharapkan bisa menyusul keberhasilan rider Ducati tersebut.
Fabio Quartararo jadi pebalap tercepat di sesi free practice ketiga MotoGP Amerika Serikat 2022. Rider Yamaha itu mengungguli Enea Bastianini dan Jack Miller.