Pangdam Jaya mengatakan Babinsa dan Bhabinkamtibmas bakal membantu petugas melacak kasus positif Corona hingga tingkat RT di Jakarta selama PPKM mikro.
Epidemiolog Unair Windhu Purnomo angkat bicara soal rencana PPKM mikro. Menurut Windu, istilah kebijakan dalam penanganan COVID-19 definisinya tidak jelas.
Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) mengadukan penyedia jasa pernikahan Aisha Weddings karena mempromosikan poligami hingga nikah muda ke Mabes Polri.