Setelah seminggu lebih menjalani AKB, pada 21 Juni mendatang, Pemkab Sumedang akan mengizinkan berbagai acara hiburan dan aktivitas olahraga berkelompok.
"Perlu kesigapan dari semua pihak untuk memutus tali penyebaran COVID-19. Karena kalau tidak ini bisa bahaya, bisa naik lagi nanti. Bisa ada gelombang kedua."