Portugal hampir saja gagal menang saat melawan Ghana akibat blunder konyol Diogo Costa. Portugal terselamatkan usai Danilo bisa menyapu bola di depan gawang.
Drama Cristiano Ronaldo dengan MU turut 'berimbas' ke Timnas Portugal. Sampai-sampai, pelatih Fernando Santos menghela nafas dan tepuk jidat ditanya itu melulu!
Pelatih Timnas Portugal, Fernando Santos nampak menghela napas panjang dan menepuk jidat saat dicecar pertanyaan soal Cristiano Ronaldo usai hengkang dari MU.
Portugal kesulitan membongkar pertahanan Ghana pada babak pertama laga Piala Dunia 2022. Pemain Selecao das Quinas, Joao Felix, mengungkap alasan utamanya.
Portugal akan melawan Ghana di laga perdana Grup H Piala Dunia 2022. Bruno Fernandes memprediksi Selecao das Quinas akan kesulitan menghadapi Black Stars.