detikNews
Kasus Corona di Warung Bakmi Jalan Suryotomo Yogya, 8 Orang Positif
Warung bakmi di Jalan Mayor Suryotomo, Kecamatan Gondomanan, Kota Yogyakarta, ditutup sementara usai pemilik dan tujuh orang positif virus Corona atau COVID-19.
Rabu, 18 Nov 2020 17:21 WIB