detikTravel
Demi Pariwisata, Jokowi Minta Penataan Labuan Bajo Dipercepat
Presiden Joko Widodo (Jokowi) ingin mempercepat pembangunan kawasan wisata di Labuan Bajo, NTT. Dia berharap semakin banyak turis yang datang ke Labuan Bajo.
Rabu, 10 Jul 2019 21:40 WIB







































