detikHealth
Makanan dan Minuman yang Bikin Sering Pipis
Buang air kecil alias pipis adalah aktivitas tubuh yang normal untuk mengeluarkan kelebihan cairan dan garam. Tapi beberapa makanan dan minuman tertentu dapat membuat tubuh lebih sering buang air kecil atau bersifat diuretik.
Selasa, 28 Jun 2011 07:06 WIB







































