detikNews
Jabat Gubernur Jabar, Ridwan Kamil Tetap Gowes Hadiri Acara
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mulai menjalankan tugas barunya sebagai pemimpin baru. Pagi ini ia gowes saat menghadiri acara Kongres XIII HIMPSI.
Jumat, 07 Sep 2018 11:35 WIB







































