Perbedaan lantai dan lampu untuk bulutangkis dan basket menjadi masalah menjelang Asian Games 2018. Dua cabang olahraga itu sama-sama dilaksanakan di Istora.
Menpora Imam Nahrawi menegaskan penggunaan kawasan GBK untuk pelatnas Asian Games 2018 semestinya gratis. Itu dikatakannya menyusul keluhan dari cabang panahan.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mendampingi Presiden Joko Widodo meninjau proyek MRT. Mereka meninjau proyek MRT yang berada di Bundaran HI dan Senayan.