detikHealth
Gangguan Tiroid Picu Preeclampsia
Ibu hamil yang punya masalah dengan kelenjar tiroid memiliki kemungkinan terjadinya preeclampsia (tekanan darah tinggi saat hamil). Kelenjar tiroid yang rendah bisa memicu kelelahan dan depresi.
Kamis, 19 Nov 2009 10:40 WIB







































