detikNews
Surabaya Miliki 14 Kran Air Siap Minum
Pemerintah Kota Surabaya terus berusaha memperbaiki infrastruktur. Salah satunya menyiapkan air siap minum. Hingga kini pemkot sudah mempunyai 14 lokasi fasilitas air siap minum.
Jumat, 23 Mei 2014 13:07 WIB







































