detikSport
Pole Milik Hamilton, McLaren Start 1-2 Lagi
Duo McLaren kembali menunjukkan dominasinya dalam babak kualifikasi GP Malaysia. Seperti halnya di Australia, Lewis Hamilton juga merebut posisi start terdepan, disusul rekan setimnya, Jenson Button.
Sabtu, 24 Mar 2012 16:29 WIB







































