detikInet
Nvidia Ragukan Kemampuan iPad Baru
Saat peluncurannya, Apple mengklaim bahwa iPad terbaru memiliki performa grafis lebih kencang dari Tegra 3. Namun Nvidia --yang produknya dijadikan bahan komparasi -- masih meragukan hal itu.
Senin, 12 Mar 2012 15:08 WIB







































