Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tjahjo Kumolo membuka acara Rakernas ke VII tim penggerak PKK pusat dan tim penggerak PKK Indonesia 2015. Apa pesan Tjahjo?
Suku Badui merupakan kelompok masyarakat tradisional yang tinggal di pedalaman Kabupaten Lebak, Banten. Khusus dalam pameran Indie Travel Mart 2015, traveler dapat bertemu langsung dengan Suku Badui.
Bukan cuma lembah atau pegunungan, Sumatera Barat dianugerahi keindahan bahari. Ada Pulau Cubadak, Pulau pasumpahan, Pulau Pagang, Pulau Muaro Duo dan Pulau Marak yang dunia bawah laut dan pantainya memanjakan pandangan.
Mengunjungi Desa Sade, Lombok Tengah tak sebatas atraksi budaya dan kearifan lokal. Traveler bisa belanja oleh-oleh berupa kain tenun yang dibuat langsung oleh gadis Suku Sasak.
Lumbung padi menjadi bangunan yang bernilai penting bagi suku Sasak di Lombok. Bahkan, pemerintah daerah setempat menggunakan lumbung tersebut sebagai bagian dari lambang resmi Kabupaten Lombok Tengah.
Desa Sade adalah desa adat tempat Suku Sasak tinggal dan masih menjaga tradisi di Lombok. Bertamu ke desa yang masih memegang teguh adat ini, para tamu akan disambut dengan Tari Gendang Beleq yang begitu gagah dan memesona.