Sepakbola
Belum Jodoh Berbatov
Kekalahan Manchester United di final Liga Champions tahun ini menyisakan perih bagi Dimitar Berbatov. Dua kali ke final, kiprah Berba selalu berujung kegagalan.
Kamis, 28 Mei 2009 05:34 WIB







































