detikNews
Pintu Masuk Pejaten Village Segera Ditutup
Biang kemacetan yang sering terjadi di Warung Buncit dan sekitarnya disebabkan akses kendaraan yang hendak keluar masuk Mal Pejaten Village. Polda Metro Jaya akan segera menutup pintu mal tersebut.
Selasa, 21 Sep 2010 19:54 WIB







































