detikNews
Ratusan Murid ini Terancam Tak Bisa Sekolah Bila Lion Air Delay Lagi
Serombongan anak didampingi sejumlah orang paruh baya tampak berkerumun di depan loket check in Lion Air. Mereka ini adalah rombongan murid sekolah yang harus pulang ke Padang, Sumatera Barat, malam ini. Bila tidak, mereka tak bisa masuk sekolah.
Jumat, 20 Feb 2015 21:10 WIB







































