detikNews Jepang Hibahkan Rp 44 Miliar untuk Reformasi Polri Pemerintah Jepang memberikan bantuan hibah Rp 44 miliar dalam rangka mendukung reformasi di tubuh Polri. Sabtu, 18 Sep 2004 02:01 WIB