detikHot
Ivan Gunawan Minta SDM Puteri Indonesia Dibenahi
Presenter 'Inbox' Ivan Gunawan mengomentari kekalahan Puteri Indonesia 2009 Qory Sandioriva di ajang Miss Universe. Di mata Ivan, perlu ada perbaikan kualitas SDM yang akan dikirim ke kontes kecantikan dunia tersebut.
Selasa, 24 Agu 2010 15:07 WIB







































