Ketua IKBPS Pieter F Rumaseb menegaskan berita pengusiran warga Papua di Surabaya adalah hoaks. Dia mengatakan isu yang berkembang di media sosial tidak benar.
Pemkot Malang menegaskan tidak ada pelarangan atau pemulangan Mahasiswa Papua pasca bentrok dengan warga. Pernyataan ini disampaikan langsung Wali Kota Malang.
Wali Kota Malang minta maaf atas ucapan wawali yang dianggap menyinggung warga Papua. Sempat beredar penyataan wawali yang akan memulangkan mahasiswa Papua.
Aksi massa yang berujung pada perusakan fasilitas publik juga terjadi di Sorong, Papua Barat. Massa merangsek masuk ke area Bandara Domine Eduard Osok.