Di Brebes ada kue tart hingga brownies motif batik. Di balik tampilannya yang cantik, ragam kue ini juga dibuat demi tujuan mulia yaitu melestarikan seni batik.
Menkop UKM Teten Masduki mengapresiasi perkembangan batik Banyuwangi. Teten mendorong pemkab menggerakkan ekonomi kreatif untuk memperkuat pariwisata daerah.
Rakyat Sri Lanka mulai menanam pohon nangka untuk mendapatkan ketahanan pangan selama penjajahan Inggris. Sejak itu nangka telah membantu mencegah kelaparan.
Sannakji merupakan jajanan Korea yang populer. Kuliner ekstreme ini berupa gurita yang dimakan hidup-hidup. Meski berbahaya, jajanan ini punya banyak penggemar.