Gedung Sate yang (Bisa Lebih) Bersih
Awal bulan Januari lalu, saya berkesempatan ke Bandung. Suasana lingkungan dan halaman gedung agak kotor serta taman-tamannya kelihatan seperti tidak terawat dengan baik.
Kamis, 03 Jul 2008 08:58 WIB







































