detikNews
Komisi III DPR Pertanyakan Surat Dispensasi Menhut
Komisi III DPR tidak habis pikir atas dikeluarkannya surat dispensasi dari Menteri Kehutanan MS Kaban untuk perusahaan perkayuan di Riau yang mengelola hutan gambut. Padahal sesuai aturan, hutan bergambut tidak diperkenankan untuk dikelola.
Minggu, 24 Jun 2007 01:00 WIB







































