detikNews
Selain Rumah Mewah Wawan, KPK Juga Geledah Rumah Dinas Airin di Tangsel
KPK menggeledah rumah mewah Tubagus Chaeri Wardana di Jl Denpasar, Kuningan, Jaksel. Rupanya, bukan hanya rumah itu saja, kediaman dinas sang istri Airin Rachmi Diany di Tangerang Selatan juga diobok-obok KPK.
Senin, 27 Jan 2014 13:50 WIB







































