detikSport
Tekuk Hewitt, Safin Juara
Marat Safin membuat ekspektasi publik tuan rumah tidak kesampaian. Unggulan keempat dari Rusia tampil menawan untuk menekuk Lleyton Hewitt dan merengkuh tropi juara.
Minggu, 30 Jan 2005 18:58 WIB







































